Game Mirip COC di Android Paling Seru dan Terbaik

Game Mirip COC di Android Paling Seru – Di saat anda dalam keadaan akan terjatuh pada sebuah game, pastikan anda bisa mengendalikan waktu yang tepat agar tidak terjatuh. Sama halnya dengan game yang akan anda mainkan nantinya. Salah satunya adalah bermain game mirip COC yang sangat luar biasa. Tidak menutup kemungkinan jika game tersebut berawal dari kemiripannya dari COC sehingga disebut dengan “game mirip COC.”

Dengan demikian, para gamers akan memliki daya pikat tersendiri terhadap game mirip COC ini. Namun, sebelumnya apakah anda tahu game COC itu? Clansh of Clans alias COC termasuk game yang dirilis oleh Supercell. Kesuksesan yang dimiliki merambah ke puncak kejayaan dalam dunia game hingga mendunia. Karenanya menjadikan para pengembang game untuk berlomba membuat game yang setidaknya mirip COC, seperti contoh berikut.

Game Mirip COC di Android Paling Seru

1.Total Conquest

Total Conquest termasuk game yang memiliki kesamaan seperti game COC (Clash of Clans). Namun secara garis besar grafis yang ditampilkan tampak mirip seperti Age of Empire. Apalagi game yang dibesut oleh Gameloft dimana merupakan perusahaan game terbesar dunia ini ternyata menghadirkan gameplay yang menarik.  Maka dari itu apa salahnya jika anda memainkan game yang satu ini.

  1. Castle Clash

Castle Clash juga mirip sekali dengan game COC yang mana memiliki gameplay seru. Konon game Castle Clash lebih awal muncul ketimbang Clash of Clans datang. Karena itulah, hal ini tentu akan sangat menarik yang mana keingintahuan pengguna kepada game Castle Clash ini. Anda hanya dapat menyimpan sisa unit perang atau pasukan perang sesudah melakukan pertempuran terhadap musuh. Dimaba sesuati tersebut tampak berbeda dengan yang lain.

  1. Gang Nations

Anda bisa memerankan seorang kepala gang yang menguasai sebuah markas dengan beragam jenis bangunan, yang mana dimulai dari rumah utama, tempat pelatihan pasukan dan tempat penyimpanan uang. Anda bisa menyerang markas gang lain dan memperoleh juices serta uang untuk mengembangkan markas. Nah, juices tersebut akan berguna layaknya energi atau biasa difungsikan untuk mengerahkan pasukan yang menyerang markas musuh. Ada juga diamond yang berguna mempercepat proses pembangunan.

  1. Call of Duty Heroes

Inilah game yang biasa disebut dengan game yang mirip COC dimana keberadaannya merupakna salah satu dari banyaknya game strategi perang. Dulunya game ini termasuk game populer pada platform mobile iOS. Namun, sekarang anda bisa mengunduhnya bisa di Android. Menariknya game ini telah memiliki fitur multiplayer yang tentu saja akan menambah keseruan. Adapun setting tempat yang disajikan  tampak begitu modern dengan  memberikan warna yang berbeda saat memainkannnya.

  1. Summoners Wars

Dengan menyuguhkan gameplay yang mirip sepertu COC dimana konsep tema yang diberikan berupa breeding Mosster. Pasalnya game ini memang menuntut anda untuk membuat monster yang terkuat sebagai pertandingan nantinya di arena atau di Storyline mode. Meskipun menarik pada sisi gameplay dan storyline namun akan tampak begitu grinding sehingga ada baiknya untuk membeli premium item. Dibalik semua itu, Summoners Wars lebih bagus dari COC akan koneksi kestabilannya, meski koneksi agak jelek tetapi masih bisa dimainkan dengan baik.

Akan lebih baik jika anda mengunduh semua game yang mirip COC tersebut ke dalam smartphone Android anda. Hal ini karena game yang disajikan ternyata tidak kalah seru dengan game populer Clash of Clans atau COC.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *